• SMK TAMANSISWA NANGGULAN
  • Salam Bahagia
  • smktamansiswananggulan@yahoo.co.id | office@smktamansiswananggulan.sch.id
  • 0274-2820240
  • RSS
  • Pencarian

SEJARAH

SMK Tamansiswa Nanggulan berdiri tanggal 4 Januari 1971 dengan nama SMEA Nanggulan atas ijin Kepala Kantor Pembinaan Pendidikan Ekonomi D.I Yogyakarta dengan Jurusan Tata Niaga.Menjelang tahun 1973 SMEA Nanggulan bernaung di bawah Yayasan Persatuan Tamansiswa dengan nama : 
 
"TAMAN KARYA MADYA EKONOMI (SMEA TAMANSISWA NANGGULAN)"

Dalam usaha meningkatkan kualitas pendidikan di wilayah Kulon Progo khususnya dan Yogyakarta pada umumnya, SMEA Tamansiswa Nanggulan terus berjuang. Usaha tersebut ditandai dengan pembelian tanah, pembangunan gedung sekolah dan tenaga pendidik minimal S-1.

Tahun 1981 dibuka jurusan baru yaitu Tata Buku. Pada tahun 2002 atas kebijakan Depdiknas semua sekolah kejuruan diganti dengan Sekolah Menengah Kejuruan, sehingga SMK Tamansiswa Nanggulan menjadi Taman Karya Madya.

Untuk menjawab tuntutan masyarakat, tahun 2010 dibuka kompetensi keahlian yaitu Teknik Sepeda Motor dan Teknik Multimedia, Sehingga SMK Tamansiswa Nanggulan memiliki 5 Kompetensi Keahlian yaitu:
1. Bisnis Daring & Pemasaran
2. Akuntansi & Keuangan Lembaga
3. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
4. Teknik Bisnis Sepeda Motor
5. Teknik Multimedia

Komentari Tulisan Ini
Halaman Lainnya
PENGUMUMAN

.

06/06/2025 09:53 - Oleh Administrator - Dilihat 233 kali
INFORMASI PENDAFTARAN

.

04/06/2025 21:59 - Oleh Administrator - Dilihat 249 kali
BROSUR SPMB 2025 2026

04/06/2025 21:54 - Oleh Administrator - Dilihat 233 kali
KURIKULUM

.

04/06/2025 12:05 - Oleh Administrator - Dilihat 191 kali
KONSENTRASI KEAHLIAN

MOBIL

04/06/2025 12:00 - Oleh Administrator - Dilihat 155 kali